Layansari (layansari.desa.id) – Minggu, 22 Januari 2023Hari ini warga dusun cawilayan desa layansari mengadakan kegiatan bank sampah bersama mahasiswa KKN STMIK Komputama Majenang. Kegiatan bank sampah in berjalan dengan lancar dan terkendali walaupun agak...
Layansari (layansari.desa.id). Jum’at, 20 Januari 2023, Mahasiswa KKN STMIK Komputama Majenang melakukan wawancara/menggali informasi seputar dunia pertanian di wilayah desa layansari. Wawancara/menggali informasi tersebut di lakukan di Gapoktan (Gabungan...
Gula merupakan bagian dari komponen struktural penting dari sel hidup dan sumber energi di banyak organisme. Hal ini disebabnya kebutuhan manusia seperti makanan, membuat makanan lebih enak dan menyediakan energi makanan mempergunakan garam. Bahkan setelah sereal dan...
Kamis, 19 Januari 2023 Layansari.desa.id – Pelaksanaan posyandu lansia yang di laksanakan pada hari ini di dusun cawilayan desa layansari berjalan dengan aman dan lancar. Posyandu lansia ini di ikuti oleh sekitar 30 lansia yang berada di dusun cawilayan desa...
Rabu, 18 Januari 2023Hari ini Mahasiswa KKN STMIK Komputama Majenang melakukan kunjungan terhadap UMKM di wilayah desa layansari salah satunya yaitu UMKM “Keripik Tempe Family” yang merupakan salah satu UMKM di desa Layansari yang bergerak di bidang Makanan...
Layansari ( layansari.desa.id ) – Kegiatan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) kepada anak-anak yang mengalami kekurangan gizi sudah memasuki hari ke-3. Pada hari ini Rabu 18 januari 2023 menu makanan yang sudah di siapkan berupa Nasi tim, telur puyuh bumbu...
Layansari ( layansari.desa.id ) – Selasa, 17 Januari 2023. Program Pemberian Makanan (PMT) diharapkan mampu untuk membantu anak-anak yang menderita stunting dalam memenuhi gizi yang seimbang untuk pertumbuhan anak. Penangnan stunting di desa layansari ini juga...
Senin, 16 Januari 2023 pukul 13.00 bertempat di Pendopo Balai desa Layansari di laksanakan peneyerahan Kuliah Kerja Nyata ( KKN ) dari ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) STMIK KOMPUTAMA Majenang yang dalam hal ini di wakilikan kepada...
Dalam tubuh yang sehat terdapat jiwa yang kuat, Negara yang kuat di dukung oleh generasi muda yang sehat, dalam rangka mewujudkan hal tersebut , Pemerintah Desa Layansari Melaksankan kegiatan pendistribusian PMT 90 Hari bagi anak yang terkena stunting dengan tujuan...
kamis, 12 Januari 2023, pukul 10.00 Wib sampai 12. 30 WIb bertempat di pendopo Balai desa Layansari, berlangsung sosialisasi dan pembentukan Panitia pengisian Perangkat Desa, Hadir dalam acara tersebut Yani Yhustianta, S,S.STP.,M.M, selaku Camat Gandrungmangu,...